JPM se Bangka Belitung Paparkan Rencana Aksi

    JPM se Bangka Belitung Paparkan Rencana Aksi

    BANGKA BELITUNG - Terkait penguatan pembinaan Ideologi Pancasila Jejaring Panca Mandala se-Bangka Belitung 7 Kabupaten Kota plus Pemprov di hari ke tiga di ballroom Hotel Novotel Bangka, Rabu (15/2/2023).

    Rangkaian acara pemaparan berbagai materi oleh Nara sumber yang berkompeten dari latar belakang berbagai disiplin ilmu dan profesi.

    Untuk dihari ketiga ini Narasumber dari akedemisi UI-CSGAR memaparkan dua sesi terkait pembentukan rencana tindak lanjut untuk disampaikan kepada masyarakat maupun pihak yang lainnnya.

    Pemaparan terkait pembentukan rencana tindak lanjut dua orang narasumber dari UI-CSGAR tersebut dan dari narasumber terakhir tentang sosialisasi Aplikasi LMS serta pengisian survey kepuasan masyarakat.

    Putrawan Yuliardi dan Akhmad Fadillah dari UI-CSGAR menekankan kepada para audiens bahwa apabila manusia mempunyai niat yang kuat tentunya akan mendapatkan hasil yang terbaik bagi dirinya maupun kepada masyarakat dan lingkungannya.

    " Jika manusia berusaha maka Tuhan akan memberikan hasil yang sempurna, ini saya kutip dari Kick Andy" ujar Putrawan Yuliardi.

    Lebih lanjut ia mengatakan yang berkenaan dengan tindak lanjut dengan proses karekteristik nilai-nilai daerah setempat.

    " Tindak lanjut rumusan proses dan dimensi dalam pilihan tindakan dan aksi yang dapat dilakukan dalam melibatkan aktor biaya dan waktu untuk mencapai tujuan. Rencana aksi perlu mempertimbangkan Isyu strategis. BPIP" paparnya 

    acara ditutup Ir Prakoso  Deputi Hubungan antar lembaga didampingi oleh Kepala Badan Kesbangpol Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. (HL)

    Helmi M. Fadhil

    Helmi M. Fadhil

    Artikel Sebelumnya

    Konferensi Pers Hasil Operasi Antik Menumbing...

    Artikel Berikutnya

    Tim II Kirab Pemilu Th 2024 Sampai di Kabupaten...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Satgas MTF XXVIII/ UNIFIL Raih Penghargaan LAF Medal Di Penghujung Masa Baktinya

    Ikuti Kami